Daun singkong sangat tidak cocok dikonsumsi bagi individu yang memiliki kadar asam urat tinggi.
Apalagi jika dikonsumsi secara berlebihan.
Daun singkong diketahui mengandung zat purin yang dapat meningkatnya asam urat di persendian yang menimbulkan rasa nyeri dan peradangan.