4 Resep Olahan Sayur Pakis yang Simpel dan Enak, Bisa Membangkitkan Nafsu Makan!

Kamis 16-05-2024,19:32 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

BACA JUGA:3 Resep Olahan Kikil Sapi yang Lezat, Cocok untuk Jadi Menu Pelengkap Makan Siang

- garam.

- kaldu jamur.

Bumbu halus:

- 6 butir bawang merah.

- 3 siung bawang putih.

- 1-2 ruas jari kunyit.

- 2-3 butir kemiri.

- cabai.

- gula merah.

- garam.

BACA JUGA:6 Resep Pisang Goreng Renyah dan Gurih, Cocok untuk Dinikmati Sambil Ngopi atau Minum Teh

Cara membuat:

- Haluskan semua bumbu, kemudian tumis bersama daun salam sampai harum.

- Lalu tambahkan air putih, dan masukkan sayur pakis, lalu beri bumbu, dan tambahkan santan, lalu koreksi rasa.

- Masak sampai pakis matang, lalu angkat dan sajikan.

Kategori :