Jangan Buang Tetelan Daging Kurban, Ini 4 Resep Lezat Tetelan Sapi Hidangan Iduladha 1445 H

Minggu 19-05-2024,13:03 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Cara Membuat

1. Cuci bersih tetelan sapi lalu potong- potong, rebus hingga matang lalu masukkan salam, daun jeruk, sereh, lengkuas dan daun bawang

2. Tumis bawang merah lalu tumis bumbu yang sudah dihaluskan hingga harum kemudian masukkan kedalam rebusan tetelan tadi

3. Tambahkan kaldu bubuk dan masak hingga matang lalu tes rasa

4. Setelah matang taburi dengan toge pendek diatasnya

5. Rawon siap disajikan dengan nasi hangat, kerupuk dan sambal bawang

BACA JUGA:Kulit Buah dan Sayur Ini Ternyata Bisa Dijadikan Pupuk Tanaman Hias

3. Semur Tetelan Sapi:

Bahan:

- 300 gram tetelan daging sapi

- Minyak goreng

- 3 Bawang putih cincang

- 5 bawang merah cincang

- 7 cabai rawit merah iris 

- 2 sdm kokita bumbu rendang padang

BACA JUGA:4 Resep Olahan Buncis, Cocok untuk Penderita Kolesterol dan Bisa Menjaga Kesehatan Jantung

Kategori :