Ini juga akan memudahkan dalam proses merebus dan menggoreng.
BACA JUGA:Resep Masakan Ala Rumahan Tanpa Ribet, Ada Capcay hingga Tumis Pakis Terasi
- Penggorengan yang Tepat:
Minyak Panas: Sebaiknya goreng dimsum kedalam minyak panas untuk mendapatkan kulit yang kering dan renyah.
Dengan mengikuti tips tersebut diatas, kamu akan dapat menciptakan dimsum mentai ala rumahan yang lezat dan memikat.
Tidak hanya itu, ada juga beberapa variasi isian dimsum mentai yang juga dapat kamu coba.
Dimsum Mentai Ayam-Udang:
Campurkan daging ayam giling dengan udang cincang, lalu tambahkan juga garam, lada, dan kaldu bubuk.
BACA JUGA:3 Resep Masakan Serba Kepiting yang Lezat Ala Rumahan
Bentuk adonan menjadi dimsum, lalu kukus hingga matang sempurna.
Dimsum Mentai Jamur Tiram:
Gunakan jamur tiram yang telah dicincang kasar dan campurkan dengan tepung terigu dan tepung kanji.
Tambahkan juga garam dan merica, lalu bentuk adonan menjadi dimsum dan kukus hingga matang.
Dimsum Mentai Ayam-Wortel:
Haluskan daging ayam bersama dengan bawang merah dan bawang putih.
Lalu tambahkan dengan saus tiram, minyak wijen, kecap asin, dan gul.