Pelengkap:
- Sayuran segar kangkung, kecambah, tauge
- Lalapan mentimun, kubis, tomat
- Kerupuk udang atau emping
BACA JUGA:Ramalan Shio Anak-Anak di Tahun Ular Kayu 2025: Prediksi dan Tips untuk Orang Tua
BACA JUGA:Sensasi Pedasnya Bikin Ketagihan, Ini Resep Chilli Oil Ala Rumahan yang Lezat
Cara membuat:
- Haluskan cabai hijau besar, cabai rawit hijau, bawang putih, bawang merah, tomat, dan terasi (jika digunakan) menggunakan ulekan atau blender.
- Kemudian panaskan sedikit minyak ke dalam wajan, lalu tumis bumbu halus sampai harum dan matang. Aduk terus agar tidak gosong.
- Tambahkan gula dan garam secukupnya sesuai dengan selera. Aduk rata.
- Selanjutnya tambahkan air matang sedikit demi sedikit sambil terus diaduk sampai mencapai kekentalan yang diinginkan. angkat dan sisihkan.
- Panaskan minyak dalam wajan.
- Lumuri lele dengan garam.
- Goreng lele hingga kuning keemasan dan matang. selanjutnya tiriskan di atas tisu dapur untuk menyerap minyak yang berlebih.
- Rebus sayuran segar seperti kangkung, kecambah, dan tauge hingga layu. Tiriskan.
- Siapkan lalapan sesuai selera.