Resep Tumpeng Nasi Kuning untuk Meriahkan 17 Agustus, Enak dan Lauknya Lengkap!

Jumat 16-08-2024,11:00 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- 1 liter santan dari 1 buah kelapa bisa juga menggunakan santan instan

- 2-3 sendok makan minyak goreng atau margarin untuk menumis

Untuk Lauk Pelengkap:

- Ayam Goreng. Potong ayam menjadi bagian kecil, marinasi dengan bawang putih, garam, dan merica, lalu goreng hingga matang.

- Telur Dadar. Kocok telur dengan garam dan merica, lalu goreng tipis-tipis dan potong-potong.

- Tahu Tempe. Goreng tahu dan tempe yang telah dipotong-potong.

- Sambal. Sambal terasi atau sambal kecap sesuai selera.

- Sayur. Pilihan seperti urap sayur, atau lalapan seperti mentimun dan tomat.

- Kerupuk. Sebagai pelengkap krispi.

BACA JUGA:10 Manfaat Pupuk Kotoran Ayam untuk Kebun Kelapa Sawit, Bisa Meningkatkan Kualitas Buah

BACA JUGA:8 Langkah Membuat Pupuk dari Limbah Kotoran Ayam untuk Kelapa Sawit agar Hasil Buah Lebih Maksimal

Langkah-Langkah

1. Menyiapkan Nasi Kuning

- Cuci beras hingga bersih dan tiriskan.

- Panaskan minyak goreng atau margarin dalam wajan besar. Tumis daun salam, serai, dan daun pandan hingga harum.

- Masukkan kunyit bubuk (atau kunyit parut) ke dalam tumisan dan aduk rata.

Kategori :