Mengenal Kupedes, Produk Unggulan BRI untuk Masyarakat Menengah ke Bawah di Pedesaan

Sabtu 26-10-2024,16:55 WIB
Reporter : Heri Aprizal
Editor : Heri Aprizal

- Mempunyai rekening di Bank BRI

- Mempunyai usaha yang berjalan minimum 1 tahun

- Menyediakan agunan pinjaman

BACA JUGA:KUR BRI Semakin Mempermudah Debitur Kembangkan Usaha, Bunga Kecil Pencairan Cepat

BACA JUGA:Mau Nabung Emas? Pilih di BRImo Aja Yuk

2. Syarat Dokumen

- Fotokopi KTP suami istri

- Fotokopi KK

- Fotokopi surat nikah/akta cerai

- Pas foto suami istri

- NPWP (jika pinjaman di atas 50 juta)

BACA JUGA:Kelompok Petani Durian di Pekalongan Makin Berkembang Berkat Pemberdayaan BRI

BACA JUGA:BRI Raih Penghargaan, Ketahui Lokasi ATM BRI di Palembang dan Program Bagi UMKM

- Fotokopi SIUP/SITU/TDP atau SKU dari pemerintah setempat

- Jaminan berupa SHM/SHGB/Akta Tanah/BPKB

- Fotokopi legalitas usaha dari pemerintah setempat

3. Bunga Kupedes BRI

Bunga Kupedes BRI dimulai dari 0,9 persen, yang disesuaikan dengan nominal pinjamannya.

Kategori :