Jaga Kesehatan Jantung dan Otak dengan Minyak Ikan, Berikut Manfaat Lainnya untuk Kesehatan Tubuh
Jaga Kesehatan Jantung dan Otak dengan Minyak Ikan, Berikut Manfaat Lainnya untuk Kesehatan Tubuh--Foto: Freepik.com/Freepik
Berikut ini adalah beberapa manfaat kesehatan yang dikaitkan dengan minyak ikan, antara lain:
1. Menjaga Kesehatan Jantung
Asam lemak omega-3 dalam minyak ikan dapat membantu menjaga kesehatan jantung dengan menurunkan kadar trigliserida, mengurangi peradangan, dan meningkatkan keseimbangan kolesterol.
2. Menjaga Kesehatan Otak
BACA JUGA:Inilah 6 Keuntungan Kesehatan yang Diberikan oleh Kulit Manggis
DHA ialah salah satu jenis omega-3 yang terkandung dalam minyak ikan. Kandungan ini merupakan komponen penting dalam struktur otak. Konsumsi minyak ikan dapat mendukung perkembangan otak dan fungsi kognitif.
3. Menjaga Keseimbangan Mood
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa asam lemak omega-3 dapat berperan dalam menjaga keseimbangan mood dan mengurangi risiko gangguan mental seperti depresi.
4. Menjaga Kesehatan Mata
BACA JUGA:Jembatan Elevated Danau Dendam Tak Sudah Diresmikan, Langsung Diuji Coba
DHA yang terkandung dalam minyak ikan juga penting untuk kesehatan mata, terutama retina.
5. Meningkatkan Sistem Kekebalan Tubuh
Minyak ikan juga mengandung vitamin A dan D yang penting untuk kesehatan mata, kulit, dan sistem kekebalan tubuh.
6. Mengurangi Peradangan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: