Jangan Dianggap Remeh, Inilah 5 Mitos Kejawen Jika Menanam Bunga Kenanga Depan Rumah
Jangan Dianggap Remeh, Inilah 5 Mitos Kejawen Jika Menanam Bunga Kenanga Depan Rumah--rakyatbengkulu.disway.id
BACA JUGA:Antioksidan Pada Buah Cermai Bisa Turunkan Kolesterol, Mengatasi Infeksi dan Fungsi Diuretik
1. Melindungi dari gangguan jin jahat
Dimana minyak bunga kenanga sering kali digunakan sebagai minyak atau pun parfum pengharum. Adapun sebagian orang masih percaya jika menggunakan minyak bunga kenanga tersebut dapat terhindar dari gangguan jin jahat.
2. Penangkal santet dan guna-guna
Mitosnya jika menanam bunga kenanga di depan rumah, maka dapat menangkal ilmu santet, guna-guna serta ilmu hitam lainnya.
BACA JUGA:Uban Muncul di Usia 20-an Bikin Panik? Coba Konsumsi 7 Makanan Ini
Bagi sebagian orang yang masih memegang erat budaya kuno, mereka masih percaya dengan hal tersebut. Tidaklah heran apabila sebagian orang masih banyak menanam bunga kenanga di depan rumahnya.
3. Membuat cepat dapat jodoh
Menanam bunga kenanga di depan rumah, juga dipercaya dapat mempermudah anak gadis di rumah tersebut cepat mendapatkan jodohnya.
BACA JUGA:Update Terbaru! 5 Jam Kedepan Jalan Liku Sembilan Ditutup Total
Terlebih lagi apabila bunga tersebut dirawat dengan baik serta tumbuh subur serta berbunga banyak.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: