HONDA

5 Cara Cek Aki Mobil dengan Tepat dan Aman, Pengendara Harus Kuasai Ini

5 Cara Cek Aki Mobil dengan Tepat dan Aman, Pengendara Harus Kuasai Ini

5 Cara Cek Aki Mobil dengan Tepat dan Aman, Pengendara Harus Kuasai Ini--ISTOCKFOTO/DOK/RB

Jadi peranan pengendara sangat penting untuk selalu memeriksa level air dalam aki. 

Ketika level air dalam aki kurang, maka pengendara wajib menambahkannya. 

Penambahan air harus hati-hati untuk menghindari overfilling yang dapat menyebabkan kerusakan lain.

BACA JUGA:Cara Mengukur Aki Mobil Berapa Ampere, Salah Perhitungan Bahaya Merusak Sistem Kelistrikan

BACA JUGA:Inilah 7 Tips Merawat Aki Motor agar Tidak Cepat Soak, Nomor 1 Paling Penting!

BACA JUGA:4 Tips Supaya Aki Motor Lebih Awet dan Tidak Tekor, Jangan Lakukan Ini

2. Cek Potensial Listrik Tegangan Aki

Pengecekan tegangan aki adalah indikator kesehatan aki. 

Apabila tegangan aki terlalu rendah, aki mungkin tidak dapat menyuplai daya yang cukup untuk sistem kelistrikan mobil.

Pengendara bisa menggunakan voltmeter untuk memeriksa dan mengukur tegangan aki.

3. Cek Kutub Positif dan Kutub Negatif Aki

Pada bagian kutub positif dan negatif aki harus bebas dari korosi dan kerak. 

Kerak atau korosi dapat menghambat aliran listrik dan menurunkan performa aki mobil. 

Pengendara pun wajib memeriksa dan membersihkan kutub aki secara rutin. 

Pengecekan dan pembersihan 2 kutup pada aki merupakan langkah penting dalam perawatan aki yang baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: