BANNER KPU
HONDA

Jangan Anggap Sepele! Ini Pentingnya Kesehatan Jiwa untuk Keseimbangan Tubuh dan Kesehatanmu

Jangan Anggap Sepele! Ini Pentingnya Kesehatan Jiwa untuk Keseimbangan Tubuh dan Kesehatanmu

Informasi lengkap bagaimana kesehatan mentalmu memengaruhi tubuh secara keseluruhan dan mengapa penting untuk menjaga keseimbangan. --Freepik.com/Pikisuperstar

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Kamu pasti pernah dengar tentang kesehatan fisik, tapi bagaimana dengan kesehatan mentalmu

Ya, mental juga merupakan bagian penting dari kesehatan kita yang sering kali terabaikan atau disepelekan. 

Penyakit mental bukan hanya memengaruhi pikiran dan perasaan kita, tetapi juga dapat membahayakan organ tubuh.

Salah satu pertanyaan yang sering muncul adalah, apakah penyakit mental bisa membahayakan organ tubuh juga. Jawabannya, ya.

Mari kita bahas lebih dalam.

Penyakit mental adalah gangguan yang memengaruhi pikiran, perasaan, dan perilaku seseorang. 

Contoh penyakit mental termasuk depresi, kecemasan, bipolar, dan skizofrenia. 

Ini bukanlah hal yang jarang terjadi karena sebenarnya, penyakit mental memengaruhi jutaan orang di seluruh dunia namun tidak terlalu diindahkan bahkan masih banyak yang mengaggap bahwa ini sepele.

BACA JUGA:Bahaya! Kenali Penyakit Mental yang Berbahaya untuk Kamu

Kamu mungkin akan bertanya-tanya juga, bagaimana kondisi mental bisa memengaruhi tubuh secara fisik? Nah, mari kita lihat beberapa contoh:

1. Kardiovaskular

Stres kronis yang sering terjadi pada orang dengan penyakit mental seperti depresi dapat meningkatkan risiko penyakit jantung dan tekanan darah tinggi. 

Tubuh yang terus-menerus berada dalam keadaan stres juga dapat mengganggu detak jantung dan sirkulasi darah yang sehat.

BACA JUGA:5 Kebiasaan Bikin Kamu Memiliki Mental Miskin: Ini Tips Mudah untuk Bangkit!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: