Belum Dikaruniai Keturunan? Ini Cara Meningkatkan Kesuburan Pria, Konsumsi Makanan Berikut
Untuk meningkatkan kesuburan pria, para suami boleh mencoba konsumsi makanan berikut.--freepik.com/ freepik
BACA JUGA:Rasanya Menyerupai Kacang Tanah, Buah Hala Kaya akan Nutrisi, Ini 8 Manfaatnya Bagi Kesehatan
7. Makanan yang Mengandung Vitamin E
Manfaat yang paling umum dari vitamin E adalah untuk kesehatan kulit.
Nyatanya, vitamin E juga berperan dalam meningkatkan level kualitas sperma.
Berikut makanan yang kaya akan vitamin E, yaitu.
- Minyak Nabati: Minyak jagung, minyak safflower, minyak bunga matahari, dan minyak kedelai.
- Sayuran: Brokoli, bayam, labu, bit merah, dll.
- Biji-bijian: Kacang pinus, kacang tanah, almond.
- Buah: Kiwi, alpukat, mangga, dll.
Vitamin E jugasebagai sumber antioksidan untuk melindungi sel-sel dari stres oksidatif.
Kandungan antioksidan tersebut memiliki peran dalam produksi sperma.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: