BANNER KPU
HONDA

6 Cara Melatih Kesabaran Anak, Praktikkan Pada Anak Sejak Dini!

6 Cara Melatih Kesabaran Anak, Praktikkan Pada Anak Sejak Dini!

Praktikkan pada anak sejak dini 6 cara melatih kesabaran anak ini.--freepik.com/freepik

Pada dasarnya, anak-anak masih memiliki pemikiran dan jiwa yang murni, sehingga masih banyak hal yang belum diketahui oleh mereka.

Saat anak mengeluh tidak mau menunggu dan ingin langsung melakukan suatu hal, berikan pengertian dan penjelasan pada anak.

Tanyakan tentang bagaimana perasaan anak, lalu berikan validasi dan pengertian.

BACA JUGA:7 Tata Krama Dasar yang Harus Diajarkan pada Anak, untuk Membentuk Karakter Sejak Dini

4. Latih Anak untuk Menunggu

Cara melatih kesabaran anak yang paling sering dilakukan oleh orang tua adalah meminta anak untuk menunggu. 

Penting untuk diketaui, cara melatih anak menunggu untuk usia di bawah 4 tahun dan di atas 4 tahun akan berbeda.

Begini penjelasannya:

a.   Anak di bawah 4 tahun: Orang tua harus bersikap tegas dalam menentukan hal yang boleh dilakukan dan hal yang tidak boleh dilakukan.

b.   Anak di atas 4 tahun: Orang tua dapat mengajak anak untuk melakukan aktivitas yang seru selama menunggu.

5. Ajak Anak untuk Mengantre

Sering kali anak ingin mendapatkan segala hal dengan cepat dan tidak sabaran.

Dan kondisi seperti ini kerap terjadi ketika berada di tempat umum.

BACA JUGA:Kenali 5 Penyebab Cacingan yang Tak Disadari, Ajarkan Kebiasaan Baik Pada Anak

Dalam rangka melatih kesabaran anak, momen mengantre bisa dimanfaatkan untuk mengajak anak belajar bersabar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: