BANNER KPU
HONDA

Air Radiator Mobil Wajib Ganti dengan Interval Ini, Jangan Dipakai Seumur Hidup !

Air Radiator Mobil Wajib Ganti dengan Interval Ini, Jangan Dipakai Seumur Hidup !

Air Radiator Mobil Wajib Ganti dengan Interval Ini, Jangan Dipakai Seumur Hidup !, Tampak Ilustrasi Penggantian Air Radiator Mobil--FOTO : TANGKAPAN GAMBAR DARI PIXABAY

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Sebagai pemilik mobil jangan sekali-kali mengabaikan air radiator kendaraan Anda. 

Air radiator mobil wajib ganti dengan interval ini atau sesuai ketentuan bengkel resmi kendaraan.

Penggantian air radiator ini memang sangat penting mengingat air radiator jangan dipakai seumur hidup.

Nah,..mungkin masih banyak pertanyaan, apa yang menjadi patokan untuk mengganti air radiator?

BACA JUGA:Pilih yang Mana? Coolant dengan Titik Didih Tinggi, Air Radiator Tanpa Bahan Kimia Tambahan

BACA JUGA:6 Tips Merawat Radiator Mobil Supaya Awet, Lakukan Agar Mesin Tidak Overheat

Tentunya, patokan untuk mengganti air radiator mengacu pada interval tertentu.

Bisa jadi interval antara mobil yang satu dengan yang lainnya berbeda-beda, sangat bergantung dengan merek kendaraan. 

Namun rata-rata beberapa jenis mobil, atau bengkel resmi menentukan interval perjalanan kendaraan setiap 100.000 kilometer wajib mengganti air radiator.

Ataupun ada juga bengkel resmi menetapkan penggantian air radiator setiap 5 tahun sekali.

BACA JUGA:Wuling Air EV Dinobatkan Sebagai Mobil Listrik Favorit Generasi Z

BACA JUGA:Mobil Listrik Neta V-II Siap Didistribusikan Juni 2024, Ini Dia Fitur Lengkapnya

Penggantian air radiator pada beberapa bengkel resmi biasanya juga berpatokan dengan acuan data servis air radiator.

Seperti yang disebutkan di atas tadi, penggantian air radiator berdasarkan interval setiap 100.000 kilometer.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: