Mengungkap Stereotip Gen Z di Dunia Kerja: Apakah Benar Mereka Mental Lemah?
Apakah benar Gen Z mental lemah di dunia kerja? Cari tahu penyebab Gen Z sangat selektif dalam memilih pekerjaan!--Freepik.com/freepik
2. Pengaruh Teknologi
Teknologi memang mempermudah banyak hal, tapi di sisi lain, Gen Z sering dianggap kurang memiliki kemampuan untuk menghadapi tantangan secara langsung.
BACA JUGA:Tips Jitu Bikin Performa iPhone Kamu Makin Ngebut
BACA JUGA:Wow! Ini 5 Tipe iPhone Favorit Anak Muda Hingga 2025
Mereka terbiasa dengan solusi instan, sehingga ketika menghadapi masalah kompleks di tempat kerja, mereka dinilai kurang tahan banting.
3. Keseimbangan Hidup dan Kerja
Gen Z sangat memperhatikan keseimbangan antara pekerjaan dan kehidupan pribadi.
Mereka cenderung menolak budaya kerja yang berlebihan dan toxic.
Hal ini sering disalahartikan oleh generasi sebelumnya sebagai bentuk kemalasan atau ketidakmampuan untuk bekerja keras.
BACA JUGA:Pilihan iPhone Terbaik untuk Segala Usia: Dari Anak Muda hingga Orang Tua
BACA JUGA:iPhone 11 vs iPhone 12 Mini: Mana yang Lebih Unggul untuk Kamu?
4. Kesehatan Mental yang Diprioritaskan
Gen Z sangat vokal tentang pentingnya kesehatan mental.
Mereka lebih cenderung mencari bantuan profesional ketika merasa stres atau tertekan.
Sayangnya, generasi sebelumnya sering kali menganggap ini sebagai tanda kelemahan, padahal sebenarnya ini adalah langkah positif dalam menjaga kesehatan jiwa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: