HONDA

5 Khasiat Daun Jarak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengatasi Sembelit

5 Khasiat Daun Jarak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengatasi Sembelit

5 Khasiat Daun Jarak untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Mengatasi Sembelit --Youtube/dokter Fery tv

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM  - Tanaman Jarak sering digunakan sebagai salah satu pengobatan tradisional sudah sejak zaman dahulu karena memang tanaman ini memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan.

Nama ilmiahnya ricinus comunis yang lebih dikenal dengan nama daun jarak ini memiliki khasiat untuk kesehatan tubuh dengan bentuk daun yang lebar dan menjari.

Jenis herbal yang memang sering digunakan sebagai pengobatan dengan kandungan nutrisi yang terdapat dalam daun  jarak mengandung protein, kalium, kalsium dan beberapa zat antioksidan.

Diantaranya kaempferol, alkaloid, astragalin dan fitonutrien. Berdasarkan kandungan nutrisi yang terdapat dalam daun jarak maka daun jarak memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan.

BACA JUGA:Kabar Duka, 1 Orang Haji Asal Mukomuko Provinsi Bengkulu Wafat di Makkah

Apa saja manfaat tanaman jarak untuk kesehatan dikutip dalam akun youtube Dokter Fery TV  dengan khasiatnya untuk tubuh, diantaranya :

1. Mengatasi  rematik 

Penyakit rematik adalah  kondisi yang dapat  terjadi apabila sistem kekebalan tubuh berbalik menyerang terutama kebagian sendi dan tulang kandungan beberapa zat antioksidan.

Ternyata dalam kandungan daun jarak tersebut  mempunyai peranan yang penting dalam mengatasi rematik, caranya siapkan beberapa lembar daun jarak cukup tiga lembar lalu dibersihkan.

Setelah itu daun jarak tersebut ditumbuk sampai halus, lalu tambahkan air hangat sedikit demi sedikit sambil terus diaduk hingga terbentuk pasta, lalu aplikasikan atau oleskan pada bagian yang sakit atau nyeri.

BACA JUGA:AMAN Tana Serawai Gelar Musda Pilih Ketua Baru, Perkuat Organisasi dan Perjuangkan Hak Masyarakat Adat

Diamkan beberapa menit lalu bersihkan lakukan sehari tiga kali secara rutin untuk menghilangkan rasa sakit akibat dari penyakit rematik yang menyiksa penderitanya.

2. Mengatasi penyakit jamur 

Penyakit jamur dalam istilah medis dikenal dengan sebutan dermatofita adalah penyakit yang disebabkan  oleh jamur seperti microsporum trichophyton dan epidermophyton.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: