HONDA

Pertamina Dukung Kegiatan Otomotif Lewat Produk Berkualitas, Merangkul Bakat dan Minat Masyarakat

Pertamina Dukung Kegiatan Otomotif Lewat Produk Berkualitas, Merangkul Bakat dan Minat Masyarakat

Merangkul bakat dan minat masyarakat, Pertamina dukung kegiatan otomotif lewat produk berkualitas.--Pertamina

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - PT Pertamina Patra Niaga menunjukkan komitmennya dalam mendukung dunia otomotif di Indonesia melalui penyediaan produk-produk berkualitas.

Dengan menyelenggarakan berbagai event otomotif, Pertamina memberikan ruang bagi para pecinta otomotif untuk menyalurkan bakat dan kegemaran mereka.

Pjs. Corporate Secretary PT Pertamina Patra Niaga, Heppy Wulansari, dalam keterangan resminya di Jakarta mengungkapkan bahwa Pertamina mendukung penuh kegiatan otomotif sebagai wadah bagi masyarakat yang memiliki kegemaran di bidang ini.

Salah satu buktinya adalah penyelenggaraan Pertamax Turbo Drag Fest 2024 di Lapangan Udara Cicangkal yang berlangsung dari 13-14 Juli 2024.

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Distribusikan 1.193 Hewan Kurban di Seluruh Indonesia

BACA JUGA:Pertamina Pastikan Ketersediaan BBM di Bengkulu Aman, Kapal Tanker Telah Bersandar

Kompetisi yang Memacu Adrenalin

Acara ini diikuti oleh 159 motor dalam lomba Drag Bike di putaran pertama, 56 mobil pada Drag Race, serta Bike Contest yang diikuti sebanyak 39 motor.

Semua peserta menggunakan bahan bakar Pertamax Turbo, yang diklaim telah memenuhi standar Euro 4 dan dilengkapi dengan formula Pertamina Technology (PERTATEC) serta Ignition Boost Formula.

Teknologi ini terbukti mampu menunjang akselerasi dan performa maksimal para pembalap di lintasan balap.

BACA JUGA:Pertamina Memastikan Distribusi BBM Subsidi Lancar di Bengkulu

BACA JUGA:Pertamina dan Hiswana Migas Bersinergi dengan Pemda dan APH untuk Pastikan BBM Subsidi Tersalurkan dengan Baik

Dukungan Berkelanjutan dari Pertamina

Heppy menegaskan bahwa dukungan Pertamina tidak akan berhenti di sini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: