HONDA

Rashid Membawa Kemenangan untuk Persebaya di Liga 1 Indonesia

Rashid Membawa Kemenangan untuk Persebaya di Liga 1 Indonesia

Pada Liga 1 Indonesia, Rashid membawa kemenangan untuk Persebaya.--Instagram @officialpersebaya

BACA JUGA:Bisa KUR Pinjam Rp200 Juta – Rp220 Juta Selama 5 Tahun, Simak di Sini Jumlah Angsurannya

Sementara Barito tetap berada di posisi 10 dari tiga pertandingan. Kini, Persebaya dan tim lainnya akan libur sejenak. Sebab, ada jeda Laga internasional.

Liga 1 akan dimulai lagi September 2024. Barito Putera akan melakoni laga kandang kontra Persik Kediri, 14 September 2024. 

Sementara, pada laga selanjutnya Persebaya Surabaya akan melawat ke kandang Persita Tangerang di Stadion Kapten I Wayan Dipta Bali pada 14 September pukul 19.00 WIB.   

BACA JUGA:Simak di Sini Simulasi Pinjaman KUR Rp170 Juta – Rp190 Juta di Bank Bengkulu

BACA JUGA:Bank Bengkulu Siapkan KUR Rp140 Juta – Rp160 Juta, Angsuran Tenor 5 Tahun Hanya Segini

Berikut susunan pemain Persebaya vs Barito Putera   

Persebaya 21- Ernando Ari; 3- Ardi Idrus, 23- Kadek Raditya, 15- Slavko Damjanovic, 25- Mikael Tata( 32- Riswan Lauhin 67'); 6- Gilson Costa( 9- Rizky Dwi Pangestu 76'), 74- Mohammed Rashid, 7- Francisco Rivera; 28- Alfan Suaib( 77- Kasim Botan 59'), 17- Flavio Silva.  

Pelatih Bruno Moreira   

Barito Putera 86- Satria Tama; 24- Aditiya Daffa( 20- Bagus Kahfi 66'), 5- Chechu Meneses, 93- Lucao, 77- ki- Sung Moon; 6- Tegar Infantrie, 85- Muhammad Firly, 7- tax Madinda( 18- Natanael Siringoringo 90 3'); 31- Murilo Mendes( 3- Yuswanto Aditya 66'), 98- Eksel Runtukahu; 8- Lucas Morelatto( 11- Youssef Ezzejjari 67')   

Pelatih Rahmad Darmawan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: