HONDA

Dispar Bengkulu Umumkan Pemenang Lomba Konten Kreator Wisata

Dispar Bengkulu Umumkan Pemenang Lomba Konten Kreator Wisata

Dispar Kota Bengkulu mengumumkan pemenang lomba konten kreator dan fotografi wisata saat Grand Opening Belungguk Point.--ist/rakyatbengkulu.com

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM – Dinas Pariwisata Kota Bengkulu mengumumkan pemenang lomba konten kreator wisata.

Pengumuman digelar saat Grand Opening Belungguk Point, Sabtu 17 Desember 2025.

Belungguk Point kini menjadi ikon wisata baru Kota Bengkulu.

Plt Kepala Dispar Kota Bengkulu, Nina Nurdin, menyampaikan apresiasi kepada seluruh peserta.

BACA JUGA:Dua Minibus Adu Banteng di Jalur Bengkulu–Manna, Dua Penumpang Luka

BACA JUGA:Pemkab Mukomuko Larang ASN Perpanjang Libur Natal 2025

Ia mengucapkan selamat kepada pemenang lomba fotografi dan konten kreator.

Lomba ini bertujuan memperkuat promosi wisata Kota Bengkulu.

Promosi dilakukan melalui pendekatan digital yang efektif dan modern.

Kegiatan ini juga menjadi wadah bagi konten kreator lokal.

Peserta menampilkan karya foto dan video destinasi wisata.

Konten diunggah melalui Instagram, TikTok, YouTube, dan blog.

BACA JUGA:Libur Nataru 2025–2026, BPBD Mukomuko Larang Wisatawan Mandi di Pantai

BACA JUGA:Libur Akhir Tahun 2025, Benteng Marlborough Bengkulu Dipadati Wisatawan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: