Rekomendasi 9 Sekolah Kedinasan di Provinsi Jawa Barat, Lulusan SMA Sederajat Merapat

Selasa 16-01-2024,09:07 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Heri Aprizal

a. Administrasi Pembangunan Negara (MT - APN) 

BACA JUGA:Ini Dia Universitas Tertua di Indonesia, Salah Satunya Universitas Indonesia

7. Sekolah Tinggi Pariwisata Bandung (STPB)

STPB ini dalam naungan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, yang berada di Jalan Dr. Setiabudhi Nomor 186 kota Bandung. 

Adapun program studi yang diselenggarakan oleh STPB ini mulai dari jenjang D3 sampai S2. Untuk jurusannya juga beragam yang terdiri dari hospitaliti, kepariwisataan, perjalanan, dan juga program pascasarjana.

BACA JUGA:Daftar Universitas Terbaik Jurusan Teknik Rekayasa di Dunia Berdasarkan Times Higher Ranking

8. Politeknik Kesejahteraan Sosial (Poltekesos)

Politeknik Kesejahteraan Sosial atau Poltekesos adalah perguruan tinggi tertua di Indonesia yang berada di dalam naungan Kementerian Sosial, yang beralamat di Jalan Ir. H. Juanda Nomor 367, Kota Bandung.

Adapun Program studi yang ditawarkan di antaranya:

a. Program Studi Pekerjaan Sosial.

b. Program Studi Rehabilitasi Sosial.

c. Program Studi Perlindungan dan Pemberdayaan Sosial.

BACA JUGA:10 Universitas Terbaik Luar Negeri Penerima Mahasiswa Beasiswa LPDP: Terbanyak di Inggris

9. Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil Bandung (STTT Bandung)

Sekolah Tinggi Teknologi Tekstil Bandung atau STTT Bandung adalah sekolah tinggi yang berada di dalam naungan Kementerian Perindustrian Republik Indonesia, yang beralamat di Jalan Jakarta Nomor 31 kota Bandung. 

Adapun program studi yang tersedia terdiri dari:

Kategori :