Kue ini memiliki tekstur padat, namun begitu masuk mulut adonan kue akan melelleh bersama dengan gula halus.
Memiliki kombinasi cita rasa gurih dan kelembutan gula halus manis membuat kamu ingin terus memakannya.
Berikut adalah resep kue putri salju:
Bahan-bahan:
200 gram margarin
100 gram gula halus
300 gram tepung terigu
100 gram maizena
100 gram keju cheddar parut
Sejumput garam
Gula halus untuk taburan
BACA JUGA:Wajib Dicoba, 7 Jajanan Khas Timur Tengah yang Bisa Jadi Menu Rekomendasi Berbuka Puasa
Langkah-langkah:
- Kocok margarin dan gula halus hingga lembut dan mengembang.
- Maukkan tepung terigu, maizena, keju parut, dan garam ke dalam adonan yang dikocok, lalu aduk rata hingga menjadi adonan yang kalis.
- Letakkan adonan di atas papan cetak dan giling adonan hingga memiliki ketebalan 1 cm.