BACA JUGA:Tabel Rincian Dana Desa 2024 Kabupaten Kepulauan Talaud, Sulawesi Utara: Ini Lengkapnya
Istighfar juga akan membuat hati tenang dan membersihkan hati dari hal-hal yang buruk yang datang dari luar maupun dari dalam jiwa.
13. Mengikuti perilaku Rasulullah
Salah satu kebiasaan Rasulullah, SAW adalah mengucap istigfar. Maka umat yang mengikuti sunnah Rasulullah, SAW ini akan mendapatkan ketenangan.
Bahkan Allah, SWT akan memberi jalan keluar dari setiap kesempitan dan memberikan rezeki tanpa diduga. Asal kamu tahu sunnah merupakan cerminan atau anjuran yang dilakukan seperti Rasulullah SAW.
BACA JUGA:Bukan Cuma Menyesuaikan Warna, Begini 5 Tips Memilih Teralis Jendela Minimalis yang Kekinian
Rasulullah, SAW sendiri selalu mengatakan bahwa membaca istighfar mengandung banyak manfaat dan keberkahan.
14. Dekat dengan Allah
Tak kalah pentingnya, istighfar akan mendekatkan diri pada Allah, SWT. Ketika kita taat ibadah wajib dan sunnah, itu berarti kita menjadi lebih dekat dengan Allah, SWT.
Sebab Allah, SWT bersama hambanya yang taat beribadah. Bahkan membaca istighfar merypakan salah satu cara untuk beribadah kepada Allah, SWT.(**)