KPID Bengkulu Tegaskan Pentingnya Peningkatan Kualitas Konten Penyiaran Lokal

Rabu 15-05-2024,19:48 WIB
Reporter : Heri Aprizal
Editor : Heri Aprizal

BACA JUGA:Bahaya Akses Digital Bagi Anak-anak, KPID Turun ke Sekolah

"Jadikan lawan menjadi kawan, manfaatkan sosial media dengan menyajikan konten menarik untuk meningkatkan pendengar," ujar Haryo. 

Sementara itu, Komisioner KPI Pusat, M. Hasrul Hasan, SE, MM, menekankan bahwa pengawasan KPID terus berjalan, dan bahwa pihak KPID Daerah harus berperan aktif dalam memantau pelanggaran di daerah. 

Di sisi lain, Pengendali Frekuensi Radio Ahli Madya, Aidi Mustafa, ST, MM, menyoroti adanya revisi undang-undang penyiaran untuk menghadapi dinamika industri penyiaran yang terus berubah.

"Diharapkan industri penyiaran di Bengkulu dapat bangkit kembali dan terus berkembang demi kepentingan masyarakat dan perkembangan informasi lokal," tutup Aidi.

Kategori :