Operasi Pekat Nala II Dimulai, Polisi Sasar Miras hingga Premanisme Jelang Nataru

Kamis 05-12-2024,09:56 WIB
Reporter : Febi Elmasdito
Editor : Febi Elmasdito

Berdasarkan laporan masyarakat dan pantauan dari Polda Bengkulu serta Polres jajaran, situasi di Bengkulu saat ini masih dalam kondisi aman dan terkendali.

“Operasi ini bertujuan untuk menciptakan keadaan Kota Bengkulu dan seluruh Provinsi Bengkulu menjadi kondusif menjelang Natal dan Tahun Baru,” demikian Endang.

 

 

Berita ini telah tayang di KORANRB.ID dengan judul: Operasi Pekat Nala Dimulai, Ini Sasarannya

Kategori :