52 Bendungan Tuntas Era Presiden Jokowi, Terbanyak Masih di Provinsi NTB, Berikut Jumlahnya
Presiden Joko Widodo saat meresmikan Bendungan Beringin Sila di Desa Tengah, Sumbawa Provinsi Nusa Tenggara Barat. --dok/rb
Sementara itu, provinsi di Indonesia yang memiliki bendungan terbanyak masih dipegang oleh Nusa Tenggara Barat (NTB), adalah 74 unit. Sementara daerah atau provinsi lain memiliki bendungan yang lebih sedikit. Jawa Tengah 44 unit bendungan, Jawa Timur 33 unit bendungan, Nusa Tenggara Timur 18 unit bendungan, dan Jawa Barat 12 unit.
BACA JUGA:Pecahkan Rekor! Bendungan Terbesar di Bengkulu Diresmikan Soeharto, Ini Pesan Saat Peresmian
Di tahun 2023 ini, Kementerian PUPR sudah mematok target merampungkan pembangunan 13 bendungan baru. Ke-13 bendungan baru sepanjang 2023, yakni:
BACA JUGA:Ini ! 6 Bendungan Terbesar di Provinsi Bengkulu, Masuk Wilayah Kerja Balai Sungai Sumatera VII
1. Bendungan Ameroro (Sulawesi Tenggara)
2. Bendungan Pamukkulu (Sulawesi Selatan)
3. Bendungan Sepaku Semoi (Kalimantan Timur)
4. Bendungan Temef (Nusa Tenggara Timur)
BACA JUGA:4 Bendungan Rusak, Butuh Anggaran Rp 23 Miliar, Pemda Bengkulu Tengah Usul ke Kemen-PUPR
5. Bendungan Tiu Suntuk (Nusa Tenggara Barat)
6. Bendungan Sidan (Bali)
7. Bendungan Jlantah (Jawa Tengah)
8. Bendungan Leuwikeris (Jawa Barat)
BACA JUGA:Pedang Qal’a Desainnya Menyerupai Gelombang, Mengenal 9 Pedang Peninggalan Nabi (Bagian 2-habis)
9. Bendungan Cipanas (Jawa Barat)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: