HONDA

Lima Masjid Indah di Kota Bandung, Punya Sejarah Unik dan Bentuknya Juga Unik

Lima Masjid Indah di Kota Bandung, Punya Sejarah Unik dan Bentuknya Juga Unik

Lima Masjid Indah di Kota Bandung, Punya Sejarah Unik dan Bentuknya Juga Unik--rakyatbengkulu.disway.id

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.Com - Bicara soal masjid, Indoensia memiliki banyak masjid indah yang sering dikunjungi wisatawan dan menjadi objek foto. Khususnya Kota Bandung, Jawa Barat memiliki banyak masjid dengan arsitektur yang unik.  

Sebagian dari masjid-masjid tersebut memiliki nilai sejarah unik pendiriannya. Berikut adalah beberapa masjid yang dapat dijadikan destinasi wisata di Bandung.

BACA JUGA:Beras Porang Bisa Redakan Peradangan, Membuang Racun dalam Tubuh, Manfaat Beras Porang

 

Masjid Raya Bandung atau Masjid Agung Bandung 

Ini adalah salah satu masjid bersejarah, yang dibangun tahun 1812 dan sudah 8 kali mengalami pemugaran.

Juga sempat terjadi kebakaran hebat dan baru tahun 1826 masjid kembali dibangun. Saat perombakan, pemerintah mengganti dinding bilik bambu dan atapnya dengan kayu.

BACA JUGA:Anti Galau! Ini 6 Cara Melupakan Seseorang dengan Mudah

Saat pembangunan, diberi nama Masjid Agung Bandung bersamaan dengan dipindahkannya pusat kota Bandung dari Krapyak. 

Kalau dilihat dari peta, sekitar sepuluh kilometer Selatan Kota Bandung ke pusat kota sekarang.

BACA JUGA:Sisi Gelap Dunia One Piece yang Terjadi di Dunia Nyata, Israel Sedang Melakukan Genosida Pada Palestina

Pada akhir abad ke-19 atau awal abad ke-20 masjid ini lebih dikenal sebagai Bale Nyungcung. Lantaran bentuk atapnya 

Masjid ini terletak di pusat Kota Bandung, yang merupakan salah satu landmark kota. Kini tampilan Masjid Raya Bandung memiliki arsitektur megah. Sebagaimana masjid lainnya, masjid ini menjadi pusat aktivitas keagamaan dan destinasi wisata.

BACA JUGA:5 Manfaat Minuman Teh untuk Kesehatan Tubuh, Lawan Radikal Bebas Hingga Jaga Berat Badan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: