HONDA

Serupa Tapi Tak Sama, Kenali Perbedaan Stunting dan Gizi Buruk Beserta Dampaknya

Serupa Tapi Tak Sama, Kenali Perbedaan Stunting dan Gizi Buruk Beserta Dampaknya

Kenali perbedaan stunting dan gizi buruk beserta dampaknya yang sering dianggap sama.--freepik.com/freepik

2. Faktor Penyebab Stunting dan Gizi Buruk

BACA JUGA:6 Cara Mengatasi Rasa Takut Anak Pergi ke Dokter Gigi

Perbedaan stunting dan gizi buruk berikutnya dapat dilihat dari faktor penyebabnya. Faktor penyebab stunting adalah defisiensi nutrisi yang terjadi dalam jangka waktu lama.

Dimulai dari sejak awal kehamilan hingga anak berusia 2 tahun. Artinya, kondisi ini muncul berhubungan dengan kondisi ibu menyusui yang buruk dan tidak segera ditangani dengan tepat.

Serta  tidak tepatnya pemberian makanan dan perawatan bayi pada awal kehidupannya.

BACA JUGA:Pentingnya Menjaga Kesehatan Gigi Anak Sejak Dini, Ini 6 Cara yang Bisa Dilakukan di Rumah

Sementara itu, gizi buruk terjadi ketika anak tidak memperoleh asupan gizi dan nutrisi yang cukup, berapa pun usianya.

Kondisi ini terjadi akibat penyakit infeksi tertentu yang memengaruhi nafsu makan atau kemampuan tubuh untuk menyerap nutrisi.


Meski sama-sama permasalahan gizi, terdapat beberapa perbedaan antara stunting dan gizi buruk.--freepik.com/freepik

3. Ciri-Ciri Stunting dan Gizi Buruk

Seperti yang telah dijelaskan, gangguan tumbuh kembang merupakan ciri-ciri utama stunting. Ditandai dengan tinggi badan anak yang tidak sesuai dengan standar tinggi badan anak seusianya.

BACA JUGA:Gampang dan Efektif! Ini Dia 9 Cara Mengajari Anak Menabung Sejak Dini

Gejala tersebut mulai terlihat biasanya saat anak memasuki usia 2 tahun. Sementara itu, gizi buruk dapat menimbulkan gejala yang lebih luas.

Namun, utamanya adalah tubuh anak tampak sangat kurus.

Dalam kurva pertumbuhan anak, berat badan menurut panjang atau tinggi badannya lebih rendah dibandingkan dengan anak seusianya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: