HONDA

Asli Sumatera dan Kalimantan, Kucing Hutan atau Macan Dahan Nyaris Punah, Perenang yang Handal

Asli Sumatera dan Kalimantan, Kucing Hutan atau Macan Dahan Nyaris Punah, Perenang yang Handal

Asli Sumatera dan Kalimantan, Kucing Hutan atau Macan Dahan Nyaris Punah, Perenang yang Handal --Dokumen/BKSDA Riau//

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.Com - Masih ada satu lagi jenis kucing yang nyaris punah, yakni kucing hutan atau biasa disebut sebagai macan dahan. Kucing yang satu ini merupakan hewan asli Sumatera dan Kalimantan. 

Meski berdasarkan penelitian kucing hutan yang merupakan perenang yang handal ini, juga tersebar di hutan dan pegunungan di Tiongkok, Indocina, India dan Semenanjung Melayu.

BACA JUGA:Festival Gurita Meningkatkan Citra Pariwisata Kabupaten Kaur, Masuk 110 Kharisma Even Nusantara

Sayangnya spesies kucing hutan ini sudah punah di Tiongkok. Kucing hutan atau macan dahan ini memilikinama ilmiah Neofelis nebulosa merypakan sejenis kucing berukuran sedang, dengan panjang tubuh mencapai 95 cm. 

Umumnya kucing hutan memiliki bulu berwarna kelabu kecoklatan dengan gambaran seperti awan dan bintik hitam di tubuhnya.

BACA JUGA:Festival Danau Nibung untuk Pacu Kunjungan Wisata dan Objek Pariwisata Andalan di Mukomuko

Sejak tahun 2006 kucing hutan yang hidup di Pulau Sumatera dan Kalimantan dimasukkan dalam spesies Neofelis diardi. Sebab memiliki corak seperti ular sanca pada bulunya. 

Dengan motif berbentuk oval dan warna yang lebih gelap dari warna dasar bulunya dan dipertegas dengan warna hitam yang mengelilingi pola pada bulu kucing hutan.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Jantung dengan Konsumsi Buah Duwet atau Jamblang, Ini 7 Manfaatnya untuk Kesehatan

Sementara ekor kucing hutan tebal dan panjang untuk memberi keseimbangan saat di pepohonan. Kucing hutan menghabiskan sebagian besar hidupnya di pepohonan yang menjadi tempat berlindung dan istirahat. 

Agar mengenal lebih dekat mengenai kucing hutan atau macan dahan, berikut kami rangkum seputar fakta-fakta menarik tentang spesies yang mulai langka ini.

BACA JUGA:10 Manfaat Mendaki Gunung untuk Kesehatan Tubuh, Ketahui Juga Persiapan Matang untuk Melakukan Pendakian

 

1. Terbanyak Jumlahnya di Kalimantan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: