HONDA

Ini Dia Beberapa Sekolah Unik yang Ada di Indonesia

Ini Dia Beberapa Sekolah Unik yang Ada di Indonesia

Beberapa sekolah unik yang ada di Indonesia--Freepik.com/Pvproductions

Pada sekolah ini juga dicanangkan untuk memiliki kurikulum sendiri yang lengkap.

8. E-Sports Academy ID

Sekolah ini dibuka untuk anak muda penggemar game yang berminat dan serius menjadi gamer profesional.

Sekolah ini didirikan oleh Youtuber Edho Zell bekerja sama dengan Hobert ‘Oddball’ Kurniawan dan Arza Satria.

BACA JUGA:3 Sekolah Kedinasan di Sumatera Selatan, Ada di Kota Ini!

Adapun sekolah unik E-Sports Academy ID melakukan pembelajarannya dengan secara daring.

Dimana pesertanya akan diberikan pelatihan pelatihan serta materi seputar games yang diminati.

Tidak hanya pelatihan saja, mereka juga memberikan berbagai kegiatan seru seperti kelas dengan coach guest, scrim dan kompetisi liga.

Uniknya E-Sports Academy ID ini ada kurikulumnya.

BACA JUGA:Jangan Takut Mata Minus! 5 Sekolah Kedinasan Ini Siap Menerima

 Kurikulumnya mencakup pembahasan mengenai game, industri e-sports, hingga attitude di dalam culture esports.

9. MSI (Music School of Indonesian)

Sekolah ini didirikan dengan gagasan kalau seseorang memiliki keinginan untuk bermain musik.

Maka mereka harus bisa belajar dari musisi lain dalam lingkungan yang kreatif, kolaboratif, dan suportif yang terpenting sesuai keinginannya.

BACA JUGA:7 Sekolah Kedinasan dengan Proses Masuk yang Mudah, Jurusan dan Peluang Kerjanya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: