HONDA

Longsor di 19 Titik Rejang Lebong Bengkulu, Kenali Pemicu dan Pencegahannya

Longsor di 19 Titik Rejang Lebong Bengkulu, Kenali Pemicu dan Pencegahannya

Longsor Di 19 Titik Rejang Lebong Bengkulu, Kenali Pemicu dan Pencegahannya--instagram/mediacentrebkl

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca: Hujan Setiap Hari di Rejang Lebong, Waspada Banjir dan Longsor

Segera mengevakuasi diri jika tebing telah menunjukkan gejala akan longsor. 

Hindari jalur-jalur sungai dan lereng ketika menuju tempat pengungsian dan bila tidak dapat menyelamatkan diri, segera mengambil posisi meringkuk seperti bola dan lindungi kepala.

Upaya Pencegahan Bencana Tanah Longsor dilansir dari bpbd.go.id, kenali daerah tempat tinggal kita sehingga jika terdapat ciri-ciri daerah rawan longsor kita dapat menghindari.

Jangan lupa perbaiki tata air dan tata guna lahan disekitar lereng, tanami daerah lereng dengan tanaman yang sistem perakarannya dalam (akar tunggang) perpohonan ini dapat menahan butiran tanah.

BACA JUGA:Terdampak Banjir dan Longsor, Usulan Perbaikan Jembatan Rusak di Rejang Lebong Capai Rp22 Miliar

Retakan-retakan yang timbul di atas tebing dengan material lempung segera tutup, hal ini untuk mencegah air masuk ke dalam tanah, selalu waspada terhadap mata air atau rembesan. 

Ingat jangan mendirikan bangunan diatas lereng rawan longsor karena akan mempercepat tergerusnya tanah, berikut jangan mencetak kolam atau sawah irigasi diatas daerah rawan longsor.

Itulah pemicu dan upaya pencegahan terjadinya bahaya bencana longsor yang beberapa waktu lalu telah terjadi di 19 titik daerah di Rejang Lebong, Bengkulu. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: