Bukan Cuma Nastar, Ini 3 Resep Kue Kering Lebaran yang Paling Populer!
Bukan Cuma Nastar, Ini 3 Resep Kue Kering Lebaran yang Paling Populer!--Instagram.com/ onnike
BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Bukan cuma nastar, ini 4 resep kue kering lebaran yang paling populer!
Lebaran hanya tinggal beberapa hari lagi nih, sobat Rakyat Bengkulu.
Gimana, apakah sobat Rakyat Bengkulu sudah mempersiapkan apa saja yang perlu untuk menyambut datangnya hari kemenangan yakni Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran di tahun 2024. ini?
Membahas tentang Lebaran, ada banyak hal yang sangat penting untuk disiapkan, mulai dari pemberian zakat fitrah, menyediakan masakan terbaik untuk keluarga yang datang bersilaturahmi, sampai menyediakan kue kering Lebaran yang tak boleh dilewatkan.
BACA JUGA:5 Resep Minuman Segar untuk Berbuka Puasa, Cincau Milk Tea hingga Ada Es Campur Special
Mengenai kue kering, berikut ini ada beberapa resep kue kering lebaran yang paling populer dan semuanya bisa dibuat di rumah dengan resep yang mudah.
Ingin tahu kue kering apa saja yang populer saat Lebaran ini? Mari kita sama-sama simak berikut.
1. Resep Nastar Premium yang Ngeprul
Bahan-Bahan:
- 350 gram butter wijsman.
- 300 gram tepung terigu protein rendah.
- 2 butir kuning telur ayam kampung.
- 80 gram tepung maizena.
- 200 gram susu bubuk full cream.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: