Kisah Merpati Berpangkat Letnan, Turut Membantu di Masa Perjuangan Kemerdekaan Indonesia
Turut membantu di masa perjuangan kemerdekaan Indonesia, inilah kisah merpati berpangkat Letnan.--dokumen/rakyatbengkulu.com
BACA JUGA:Dianggap Kurang Cocok Disandingkan dengan Burung Kontes, Ini Fakta Unik dan Mitos Burung Kutilang
Burung merpati itu tertembak di saat menjalankan tugasnya mengantarkan pesan, dia tertembak tepat di sayap dan menembus lehernya.
Burung merpati tersebut berlumuran darah, namun dengan sisa tenaganya dirinya tetap berusaha terbang hingga sampai tujuannya di Surabaya
Sesampainya di Surabaya, dia mendarat membawakan sepucuk surat dan tewas di hadapan komandannya.
Burung merpati ini kemudian dianugerahi pangkat Letnan Anumerta dan diawetkan serta disimpan di Museum Brawijaya Malang.
BACA JUGA:Tak Disarankan Dipelihara, 6 Jenis Burung Ini Dianggap Membawa Sial
BACA JUGA:Fakta Unik Burung Murai Batu dan Poin Penting Perawatannya
Untuk mengenang jasa-jasa burung merpati yang sangat berjasa ini pos Indonesia mengabadikannya sebagai logo resmi sampai sekarang.
Peran burung merpati dalam masa perjuangan bangsa Indonesia bukan hanya sebagai alat komunikasi.
Tetapi juga sebagai simbol dari ketekunan, kecepatan, dan keamanan dalam perjuangan melawan penjajah.
BACA JUGA:Agar Hidup Selalu Hoki, Pelihara 5 Burung Pembawa Keberuntungan Menurut Primbon Jawa
BACA JUGA:Ingin Anak Burung Kamu Tumbuh dengan Baik, Ini 12 Cara Merawatnya, Butuh Perawatan Ekstra
Meskipun saat ini teknologi telah berkembang pesat.
Peran burung merpati tetap dikenang sebagai bagian penting dari strategi perjuangan yang turut mengantarkan Indonesia pada kemerdekaannya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: berbagai sumber