Pemerintah Tak Serius dalam Pengelolaan Energi Bersih, PLTS di Bengkulu Banyak Rusak
PLTS di Bengkulu banyak rusak, pemerintah dinilai tak serius dalam pengelolaan energi bersih.--Kanopi Hijau Indonesia
Sampai saat ini, kata Siswandi, PLTS Desa Kahyapu tersebut sudah rusak karena biaya perbaikan tidak sanggup ditanggung warga.
Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya untuk meningkatkan kesadaran dan kemampuan masyarakat tentang pentingnya pengelolaan pembangkit listrik secara efektif dan efisiensi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: