4 Resep Asam Padeh, Hidangan Khas yang Kental, Lezat dan Menggugah Selera

Sabtu 15-06-2024,07:09 WIB
Reporter : Apriyan Doni
Editor : Febi Elmasdito

- 1 buah tomat.

- 500 ml air.

- Sedikit gula.

- Sedikit garam.

Cara membuat:

BACA JUGA:5 Masakan Sederhana Serba Telur yang Enak dan Mudah untuk Dibuat di Rumah, Pelajari Resepnya di Sini

- Potong-potong ikan, dan bersihkan lalu beri perasan air jeruk nipis dan sedikit garam.

- Selanjutnya haluskan bumbu yaitu bawang, cabai, jahe, dan kunyit.

- Kemudian tumis bumbu bersama, lengkuas, serai, daun jeruk, daun kunyit, hingga harum.

- Selanjutnya tambahkan air, dan masukkan ikan patin lalu masak sampai mendidih dan balik ikan.

- Masak sampai ikan menjadi empuk, lalu beri garam dan gula.

- Setelah matang beri potongan tomat, lalu angkat dan sajikan.

3). Resep Asam Padeh Udang

Bahan:

BACA JUGA:4 Resep Masakan Ikan Mas yang Enak untuk Lauk Keluarga, Bisa Dibumbu Kuning hingga Bakar Kecap

- 250 gr udang.

Kategori :