4 Jenis Asap Knalpot Mobil yang Mengindikasikan Kondisi Mesin dan Masalah yang Mungkin Terjadi

Jumat 11-10-2024,11:01 WIB
Reporter : Hendri Saputra
Editor : Febi Elmasdito

Solusi: Periksa sistem transmisi untuk kebocoran oli dan pastikan valve PCV berfungsi dengan baik.

BACA JUGA:Fitur Unggulan Honda EM1 e: & EM1 e: PLUS: Keselamatan dan Kenyamanan Maksimal

BACA JUGA:Kisah Haru Ridwan Kamil, Keistimewaan Emmeril Kahn Mumtadz yang Dijadikan Nama Teratai di China

Jika masalah berasal dari bahan bakar yang tidak terbakar sempurna, periksa sistem injeksi bahan bakar atau ECU (Electronic Control Unit).

Setiap warna asap yang keluar dari knalpot mobil dapat memberikan petunjuk mengenai kondisi mesin dan potensi kerusakan.

Jika mobil Anda mengeluarkan asap yang tidak normal, penting untuk segera melakukan pemeriksaan dan perbaikan agar masalah tidak semakin parah dan mencegah kerusakan lebih lanjut pada kendaraan Anda.

 

 

Kategori :