HONDA

Sering Buang Air Kecil Bisa Jadi Gejala Penyakit Batu Ginjal, Jangan Abaikan!

Sering Buang Air Kecil Bisa Jadi Gejala Penyakit Batu Ginjal, Jangan Abaikan!

Sering Buang Air Kecil Bisa Jadi Gejala Penyakit Batu Ginjal, Jangan Abaikan!--Ilustrasi foto: freepik.com/lifestylememory

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Batu ginjal adalah endapan keras seukuran kacang polong, tapi bisa juga seukuran sebutir pasir, terdiri dari mineral dan garam asam yang disimpan dalam urin pekat.

Batu ginjal adalah masalah  ginjal yang disebabkan oleh tingginya kadar zat kimia kristal dalam urin, khususnya asam urat, kalsium fosfat, dan kalsium oksalat.

Batu ginjal ini bisa terasa nyeri saat melewati saluran kemih karena zatnya sulit dihancurkan oleh cairan dalam urin. Namun, hal ini biasanya tidak menyebabkan kerusakan permanen.

Tapi gejala yang paling umum adalah nyeri hebat, biasanya pada salah satu sisi perut, sering kali disertai rasa mual.

BACA JUGA:Atasi Batu Ginjal dengan Tanaman Ruku-ruku, Berikut Manfaat Lainnya Sebagai Obat Herbal

Terkadang ada nyeri  punggung dan ada darah pada urin saat buang air kecil.

Untuk itu, jika Anda mengalami gejala-gejala berikut ini, segera berobat dan konsultasikan ke dokter untuk penanganan lebih lanjut.

Berikut ini adalah gejala batu ginjal yang wajib Anda ketahui dan tidak boleh diabaikan:

1. Sering buang air kecil

BACA JUGA:Bahaya Minum Rebusan Daun Sukun, Bisa Sebabkan Radang Mulut dan Sariawan, Juga Gangguan Ginjal

Kamu mungkin merasa selalu ingin buang air kecil sepanjang hari dan malam.

Gejala batu ginjal ini juga bisa menyerupai gejala infeksi saluran kemih (ISK).

Jika mengalami gejala ini, perbanyaklah minum air putih dan segera ke dokter.

2. Mual dan muntah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: