Ketahui Larangan Saat Hari Raya Idulfitri, Simak Berikut ini!
Simak yang harus diketahui berikut ini, larangan saat Hari Raya Idulfitri.--Bing.com/Rakyatbengkulu.com
Untuk ketentuan mengenai hal ini sesuai di dalam hadis Ibnu Umar ra yaitu:
BACA JUGA:Beberapa Tips Ampuh untuk Mencegah Mabuk Perjalanan pada Saat Mudik Lebaran ke Kampung Halaman
"Rasulullah SAW mewajibkan zakat fitrah satu sha’ kurma atau satu sha’ gandum atas umat muslim, baik hamba sahaya ataupun merdeka. Laki-laki ataupun wanita, kecil ataupun besar, Rasulullah SAW memerintahkannya dilaksanakan sebelum orang-orang keluar untuk salat."
2. Berpuasa
Selanjutnya umat Islam tidak boleh berpuasa pada saat Hari Raya Idulfitri atau pada saat sudah masuk 1 Syawal.
Malahan hal ini menjadi haram hukumnya kalau tetap dilaksanakan.
Bagi umat Islam boleh berpuasa kembali pada 2 Syawal atau hari lainnya di bulan Syawal.
BACA JUGA:Hukum Taraweh dan Tradisi Pada Malam Takbiran, Berikut 6 Kegiatan Malam Jelang Idul Fitri
Adapun hal ini juga tertuang di dalam hadis:
Dari Abu Sa'id Al Khudri ra, berkata: "Rasulullah SAW melarang berpuasa pada w hari yaitu Idul Fitri dan Idul Adha."
3. Makan yang Berlebihan
Berikutnya yang dilarang pada saat hari raya idulfitri, Allah SWT membenci segala sesuatu yang berlebihan.
Karena itulah sebabnya mengapa umat muslim pantang makan berlebihan pada saat hari raya Idulfitri atau hari Lebaran.
Selain itu, perut yang terlalu kenyang juga tidak baik untuk kesehatan tubuh.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: