HONDA

7 Hal yang Sebaiknya Kamu Lakukan Saat Anak Mengalami Menstruasi Pertama

7 Hal yang Sebaiknya Kamu Lakukan Saat Anak Mengalami Menstruasi Pertama

Anak mengalami menstruasi pertama, 7 hal yang sebaiknya kamu lakukan.--freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Ketika anak perempuan mulai beranjak dewasa, mereka akan mengalami berbagai perubahan.

Anak perempuan yang mulai memasuki masa pubertas, akan mengalami berbagai perubahan fisik dan di puncak itu semua mereka akan mengalami menstruasi.

Biasanya, kebanyakan anak perempuan yang baru mengalami menstruasi akan merasa panik dan tidak tahu apa yang harus mereka lakukan.

Karena itu, sebaiknya kamu harus dapat memastikan  segala kebutuhan dan pengetahuan yang si kecil butuhkan sudah terpenuhi sebelum masa ini datang.

BACA JUGA:Lakukan 5 Cara Mudah Ini, Bantu Meredakan Rasa Nyeri Haid

Nah, untuk memastikan jika kalian sudah memahami apa saja yang kalian dan si kecil butuhkan, baca artikel ini hingga akhir ya!

1. Tenangkan anak dan ajarkan mereka arti menstruasi

Di hari pertama anak gadis kalian mengalami menstruasi, normal saja jika mereka akan merasa kaget dan panik.

Tentu saja mereka panik karena melihat darah yang keluar dari bagian intim mereka.

Karena itu, hal yang pertama dan sangat penting untuk kalian lakukan adalah dengan menenangkan mereka.

BACA JUGA:Walaupun Haid Kamu Tetap Bisa dapat Pahala, Ini 10 Amalan Perempuan Saat Datang Bulan

Beri tahu mereka bahwa apa yang mereka alami saat ini merupakan sesuatu yang sangat normal karena ini adalah salah satu pertanda bahwa mereka kini sudah beranjak dewasa.

Jangan lupa untuk memberikan mereka pengetahuan tentang apa itu menstruasi dan mengapa perempuan normal akan mengalami menstruasi.

2. Ajarkan anak cara menggunakan pembalut

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: