Tips Menyuburkan Rambut Ala Dokter Tirta
Tips Menyuburkan Rambut Ala Dokter Tirta--Tiktok/dr tirta
BACA JUGA:Ketahui Jenis Makanan untuk Penderita Asam Urat yang Aman, Hindari Makanan Ini untuk Dikonsumsi
Di mana rokok merupakan salah satu zat yang berbahaya yang dimasukkan ke dalam tubuh dan nikotin yang ada pada rokok sangat tidak baik pada kesehatan tubuh anda.
Untuk itu Dokter Tirta menyarankan bagi yang merokok untuk berhenti dalam melakukan aktivitas tersebut karena selain tidak baik untuk rambut juga tidak baik untuk kesehatan diri Anda sendiri.
3. Olahraga
Untuk tips ketiga yang dianjurkan oleh dokter Tirta adalah olahraga rutin selama 150 menit dalam seminggu hal tersebut dapat sekali melancarkan metabolisme pada tubuh anda.
Dokter Tirta juga menyarankan untuk tidak berlebihan melakukan olahraga karena itu juga tidak berefek baik untuk tubuh bahkan dapat berefek buruk pada rambut karena dapat rontok.
BACA JUGA:Cerita Sukses Pemilik Rocket Chicken Beromzet 1,2 Triliun, Berawal dari Cleaning Service
Maka dari itu batas olahraga yang baik adalah 150 menit dalam waktu seminggu tidak boleh lebih daripada itu sehingga jika dilakukan secara rutin itu dapat berakibat baik pada rambut Anda.
4. Makanan bergizi
Kemudian diungkapkan oleh dokter kita tips berikutnya adalah dengan makan makanan yang bergizi karena dengan begitu dapat berefek baik pada tubuh anda.
Khususnya makanan tersebut harus mengandung protein dan vitamin E gimana kandungan makanan yang bergizi ini dapat menyehatkan khususnya bagian rambut Anda.
5. Memilih sampo dan serum yang terbaik
Dikatakan oleh Dokter Tirta dia memilih sampo dengan merek lokal yang sering sekali ditanyakan oleh para netizen yang bernama Botvie yang selalu digunakannya.
BACA JUGA:Ternyata Minum Kopi Bagus untuk Tubuh! Kata Dokter Tirta Dianjurkan Pagi Hari
Bukan hanya samphonya saja yang digunakan dokter Tirta namun juga serum dari merek yang sama membantu memperbaiki rambut dokter Tirta menjadi lebih subur lagi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: