4 Resep Tumis Genjer yang Empuk, Gurih dan Menggugah Selera
4 Resep Tumis Genjer yang Empuk, Gurih dan Menggugah Selera--Instagram.com/ inspirasiresepmudah
- Lalu masukkan genjer dan sedikit air, dan tumis sampai layu.
- Kemudian masukkan saus tiram, gula pasir dan juga sedikit garam, lalu aduk merata sampai sedap.
- Setelah genjer menjadi empuk, lalu angkat dan siap sajikan.
3). Resep Oseng Genjer Asam Manis
BACA JUGA:3 Resep Olahan Tebu Telur atau Terubuk yang Bikin Ketagihan, Cocok untuk Lauk Makan
Bahan-Bahan:
- 2 ikat genjer muda kuncup
- 1/2 sdt terasi bakar.
- 3 siung bawang merah.
- 2 siung bawang putih.
- 3 buah cabai rawit.
- 1/2 ruas kencur.
- 1 buah cabai merah, diiris serong.
- Air asam jawa secukupnya.
- Gula dan garam secukupnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: