AHM Resmi Pasarkan New Rebel 1100 di Indonesia, Ini Spesifikasi dan Harganya

Ini spesifikasi dan harga New Rebel 1100 yang resmi dipasarkan AHM di Indonesia.--dokumen/rakyatbengkulu.com
New Rebel 1100 dilengkapi mesin 1.084 cc 4 stroke SOHC dengan konfigurasi parallel twin-cylinder berpendingin cairan, diadopsi dari karakter CRF1100L yang tangguh dan bertenaga.
Motor ini mampu menghasilkan tenaga maksimal 64 kW pada 7000 rpm dan torsi puncak 98 Nm pada 4750 rpm.
BACA JUGA:All New Honda BeAT 2024 Hadir dengan Desain dan Fitur Keamanan Baru
BACA JUGA:AHM Luncurkan All New Honda BeAT 2024
Motor ini juga dilengkapi berbagai fitur modern seperti:
- Cruise control
- Dual Clutch Transmission (DCT)
- Throttle by wire
- Pilihan riding mode
- Panel Meter Digital
BACA JUGA:Terbaru, All New Honda BeAT Street Tampil Beda dengan Fitur dan Desain Inovatif
BACA JUGA:Mewakili Gaya Hidup Modern, AHM Luncurkan All New Honda BeAT dengan Sejumlah Fitur Unggulan
New Rebel 1100 hadir dengan full digital panel meter yang menampilkan informasi lengkap seperti riding mode, rotation meter, shift position, speedometer.
Lalu, temperatur udara, kecepatan mesin dalam mode cruise control, karakteristik DCT, kondisi suhu, dan informasi lainnya.
Harga dan Ketersediaan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: