BANNER KPU
HONDA

Jangan Salah Pilih Celana Dalam, Berisiko Mengganggu Kesuburan Pria

Jangan Salah Pilih Celana Dalam, Berisiko Mengganggu Kesuburan Pria

Berisiko mengganggu kesuburan pria, jangan salah pilih celana dalam--freepik

Celana dalam pria yang dikenakan dalam kesehariannya sangat disarankan untuk memakai pakaian dalam dengan bahan katun atau bahan sintetis campuran.

Sedangkan jika pakaian dalam tersebut dipakai selama berolahraga, bahan yang sebaiknya dipakai adalah bahan sintetis dengan teknologi yang baik.

Tujuannya adalah untuk mencegah gesekan dan menjaga kelembapan tubuh dengan baik.

Hal lain yang perlu diperhatikan juga adalah untuk segera mencuci pakaian olahraga setelah digunakan.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Jam Tangan untuk Pria, Berikut Merek dan Harganya, Under 1,5 juta!

Dan ada juga sebagian pria yang memutuskan untuk tidak memakai celana dalam sama sekali dalam kesehariannya.

Namun, sebaiknya hal ini dilakukan dengan cara hati-hati.

Sebaiknya kamu memperhatikan tempat dan waktu yang tepat, serta pastikan pilihan tersebut tidak mengganggu kenyamanan.

Yang perlu dipahami selanjutnya adalah, memakai  celana dalam pria yang terlalu ketat bukanlah masalah satu-satunya yang harus diperhatikan para suami yang ingin memiliki anak.

Karena masih banyak  masalah lain yang juga harus diperhatikan dalam hal ini.

BACA JUGA:Ini 5 Jenis Kacamata yang Sesuai dengan Bentuk Wajah Pria, Nomor Satu Cocok untuk Wajah Bulat

Mulai dari menghindari konsumsi minuman beralkohol, kebiasaan merokok, penggunaan narkoba, dan tidak memiliki berat badan berlebih atau obesitas.

Memilih celana dalam pria yang tepat memang dapat mempengaruhi kesuburan pria, namun pastikan juga kamu telah menjalani gaya hidup sehat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber