Sleep Hygiene: Tidur Berkualitas untuk Kesehatan Mental
Pahami pentingnya sleep hygiene untuk kualitas tidur yang baik. Agar kesehatan mental kamu tetap terjaga!--freepik.com/jcomp
Tidur yang cukup dan berkualitas punya dampak besar buat kesehatan mental.
Berikut beberapa alasan kenapa sleep hygiene penting banget:
1. Mengurangi Risiko Kecemasan dan Depresi
Kurang tidur bisa meningkatkan risiko kecemasan dan depresi.
Tanpa tidur yang cukup, otak jadi lebih sensitif terhadap stres, bikin kamu gampang cemas atau mood jadi turun.
Sebaliknya, tidur berkualitas membantu menenangkan pikiran dan bikin kamu lebih positif.
2. Meningkatkan Konsentrasi dan Fokus
Tidur yang nyenyak bisa bikin otak lebih segar dan siap buat menerima informasi.
Kalau tidur terganggu, otak cenderung jadi sulit fokus, cepat lupa, dan nggak produktif.
Jadi, menjaga sleep hygiene bisa bantu kamu lebih fokus dan produktif.
3. Membantu Mengendalikan Emosi
Tidur berkualitas juga punya peran besar buat keseimbangan emosi.
Kalau sering kurang tidur, kamu mungkin merasa gampang marah atau tersinggung.
Tidur cukup membantu tubuh lebih tenang, sehingga kamu bisa menghadapi masalah dengan lebih bijak.
4. Menurunkan Risiko Penyakit Mental
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: