Kandungan Nutrisi yang Sedikit, Ini 5 Bahaya Makan Mie Instan Terlalu Sering

Minggu 26-05-2024,09:24 WIB
Reporter : Rizky Nova Amelia
Editor : Heri Aprizal

Akibatnya, kemampuan perut dalam menyerap nutrisi dari makanan lain akan menjadi lebih sulit.

Lantas, bagaimana sebenarnya cara mengatasi bahaya mie instan ini?

BACA JUGA:Ketahui 3 Cara Praktis Membuat Ekstrak Minyak Kemiri, Bisa Dilakukan di Rumah

Sebenarnya mengonsumsi mie instan masih boleh, dan dampak kesehatan yang ditimbulkan masih dapat dikendalikan.

Dan sudah banyak pula produk mie instan yang telah di fortifikasi, atau produknya telah ditambahkan nutrisi yang tentunya baik dan dibutuhkan tubuh.

Meski demikian, mengingat bahanya yang dapat ditimbulkan dan mengganggu kesehatan, ada baiknya membatasi konsumsi mie instan.

Kategori :