HONDA

7 Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mengurangi Risiko Terkena Penyakit Kanker

7 Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mengurangi Risiko Terkena Penyakit Kanker

7 Manfaat Susu Kedelai untuk Kesehatan, Salah Satunya Dapat Mengurangi Risiko Terkena Penyakit Kanker --Foto: Instagram.com/dewiashandy

BACA JUGA:Rahasia Kulit Cerah Alami!: Masker Pepaya dengan Susu Steril: Hasil Luar Biasa

Manfaat ini berasal dari kandungan protein, vitamin, dan mineral yang diketahui sangat baik untuk mendukung kinerja sel darah putih dan bisa menghasilkan antibodi.

Di samping itu, bahwa susu kedelai juga dikenal sebagai sumber antioksidan yang sangat baik. Antioksidan bisa melindungi sel tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas dan bakteri atau virus penyebab penyakit. Sehingga tubuh bisa terlindungi dari berbagai macam penyakit.

3. Mengurangi gejala menopause

Produksi hormon estrogen akan semakin berkurang seiring dengan bertambahnya usia. Inilah yang menjadi salah satu dari penyebab wanita mengalami gejala menopause, seperti kelelahan, vagina kering, serta rasa panas dan berkeringat pada saat malam hari.

BACA JUGA:Diet Telur Rebus, Konsumsi Tinggi Protein dan Rendah Kalori, Bisa Ditambah Sayur dan Susu

Untuk meredakan gejala menopause, Anda bisa coba untuk rutin mengonsumsi susu kedelai. Banyak para penelitian yang menunjukkan bahwa kandungan dari isoflavon pada susu kedelai memiliki sifat fitoestrogen yang bisa menjaga kadar hormon estrogen di dalam tubuh supaya tetap seimbang.

4. Menjaga kesehatan tulang

Seiring dengan pertambahan usia, maka tingkat kepadatan tulang juga bisa berkurang. Oleh karena itu, sangat penting untuk Anda menjaga kesehatan tulang supaya kepadatan tulang tetap terjaga dan terlindung dari pengeroposan tulang.

Salah satu cara yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan tulang adalah dengan rutin mengonsumsi susu kedelai. Susu ini kaya akan kandungan kalsium dan vitamin D yang bisa memperkuat tulang dan mengurangi risiko osteoporosis.

BACA JUGA:Jangan Dibuang! Manfaatkan Susu Kedaluwarsa Sebagai Pupuk Tanaman Hias, Begini Cara Pakainya

5. Mencegah anemia

Susu kedelai juga merupakan minuman yang sangat baik untuk mencegah anemia. Manfaat ini berasal dari kandungan zat besi, folat, dan vitamin B12 yang berperan penting dalam untuk produksi sel-sel darah merah.

Susu kedelai juga bisa menjadi sumber nutrisi yang sangat baik untuk mencegah anemia pada orang yang menjalani pola makan vegetarian.

6. Menjaga kesehatan jantung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: