HONDA

Cara Mengukur Aki Mobil Berapa Ampere, Salah Perhitungan Bahaya Merusak Sistem Kelistrikan

Cara Mengukur Aki Mobil Berapa Ampere, Salah Perhitungan Bahaya Merusak Sistem Kelistrikan

Cara Mengukur Aki Mobil Berapa Ampere, Salah Perhitungan Bahaya Merusak Sistem Kelistrikan --DOK/RB

Alat ukur itu dipasangkan pada aki mobil kemudian mobil dinyalakan. 

Maka ukuran ampere mobil secara real time akan terlihat. Hanya teknisi berpengalaman bisa menggunakan alat tersebut, harganya pun cukup mahal sehingga alat itu hanya tersedia di bengkel resmi. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Mobil Seken Toyota Murah di Bawah 100 Juta

BACA JUGA:Ingin Mengatasi Kaca Mobil yang Berjamur? 5 Cara Menggunakan Bahan Alami Ini Bisa Jadi Solusi

Indikator Pemilihan Ampere Aki 

Memperhatikan ampere pada aki adalah faktor penting sebelum membeli aki baru. 

Namun bukan hanya itu saja yang harus jadi perhatian. 

Anda melakukan modifikasi pada mobil, maka beberapa indikator berikut ini perlu dikenali. 

BACA JUGA:Tabel Angsuran KUR Bank BNI Pinjaman Rp. 50 Juta, Cek di Sini!

BACA JUGA:Ajukan KUR di Bank BNI Secara Online Tak Perlu ke Lokasi, Cepat Cair Hanya 3 Hari

1. Daya Listrik dari Aksesoris Tambahan 

Anda bisa memilih aki dari segi ampere setelah mengetahui berapa daya listrik yang dibutuhkan mobil. 

Perhatikan aksesoris tambahan seperti lampu variasi yang juga menambah daya. 

Juga aksesoris seperti speaker. 

Semua aksesoris tersebut membutuhkan aki dengan daya dan ampere mencukupi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: