HONDA

Air Hangat atau Air Dingin? Ini 6 Manfaat Mencuci Muka dengan Air Hangat yang Jarang Diketahui

Air Hangat atau Air Dingin? Ini 6 Manfaat Mencuci Muka dengan Air Hangat yang Jarang Diketahui

Ada 6 manfaat bila mencuci muka dengan air hangat yang jarang diketahui.--freepik.com/ freepik

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.COM - Lebih baik cuci muka dengan air hangat atau air dingin? Bagi sebagian orang mungkin masih ragu untuk mencuci muka dengan air hangat.

Sebenarnya, membersihkan muka menggunakan air hangat, asalkan masih dalam suhu suam-suam kuku memberikan rasa nyaman di kulit.

Banyak manfaat yang didaptkan dengan mencuci muka dengan air hangat salah satunya membersihkan kotoran dan komedo di wajah.

Mari simak artikel di bawah ini lebih lanjut untuk mengetahui beberapa manfaat cuci muka dengan air hangat.

Manfaat Cuci Muka dengan Air Hangat

BACA JUGA:Informasi Penting: Rahasia Perawatan Wajah yang Harus Diketahui

Pada dasarnya, mencuci muka bertujuan untuk membersihkan wajah dari sel-sel kulit mati, minyak, serta debu yang menempel di permukaan kulit.

Mencuci muka bisa menggunakan air dingin maupun air hangat, keduanya sama- sama memberikan manfaat.

Dilansir rakyatbengkulu.com dari berbagai sumber, berikut ini manfaat mencuci muka menggunakan air hangat.

1. Membuka Pori-Pori Kulit

Mencuci muka dengan air hangat memberikan manfaat membuat pori-pori kulit lebih terbuka.

Pasalnya, paparan suhu hangat di wajah dapat membantu pori-pori terbuka, sehingga minyak, kotoran, dan debu bisa terangkat dengan mudah saat mencuci muka.

BACA JUGA:Awas! Beberapa Kebiasaan Ini Bisa Membuat Wajah Lebih Tua dari Usia Sebenarnya

Jika kotoran, minyak, dan debu yang terperangkap di pori-pori kulit bisa terangkat dengan baik, kulit wajah pun akan terhindar dari masalah jerawat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: