HONDA

Berbagai Manfaat Kopi Hitam untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Meningkatkan Daya Ingat

Berbagai Manfaat Kopi Hitam untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Meningkatkan Daya Ingat

Berbagai Manfaat Kopi Hitam untuk Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Meningkatkan Daya Ingat--Instagram.com/ zlhendra_photography

BENGKULU, RAKYATBENGKULU.CPM - Kopi hitam memiliki berbagai macam manfaat mulai dari meningkatkan energi sampai mengatasi rasa kantuk yang berlebihan.

Selain memiliki rasa yang khas dan enak mengonsumsi kopi juga bisa meningkatkan semangat pada saat pagi hari. Kopi hitam ternyata memiliki berbagai macam manfaat bagi kesehatan tubuh.

Hal ini terjadi karena kopi mengandung kafein, namun tahukah Anda bahwa kopi hitam memiliki banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan? 

Kopi hitam memiliki berbagai macam kandungan nutrisi, seperti vitamin B, B2, B3, dan B5. Selain itu, kopi juga mengandung mineral yang sangat penting untuk kesehatan tubuh, seperti kalium, magnesium dan mangan.

BACA JUGA:6 Manfaat Brokoli untuk Kesehatan, Salah Satunya Ampuh Menjaga Kesehatan Mata

Berikut penjelasan berbagai macam manfaat kopi hitam untuk kesehatan, antara lain:

1. Meningkatkan daya ingat 

Manfaat kopi yang pertama yaitu meningkatkan daya ingat, kopi hitam memiliki kandungan kafein yang bisa mengoptimalkan kemampuan mengingat dan meningkatkan fokus.

Karena, kafein juga dapat meningkatkan kemampuan otak dalam menyimpan ingatan memori jangka panjang.

2. Menjaga kesehatan hati

Selain meningkatkan daya ingat, kopi juga dapat menjaga kesehatan hati serta melindungi dari berbagai macam gangguan penyakit hati.

Peneliti World Journal of Hepatology mengatakan bahwa seseorang yang sering mengonsumsi kopi hitam memiliki tingkat risiko rendah mengalami kematian yang terjadi karena gangguan hati.

Mengonsumsi satu cangkir kopi hitam sehari dapat menurunkan 15 persen lebih rendah risiko penyakit hati.

Sementara itu mengonsumsi empat cangkir kopi hitam setiap hari dapat menurunkan resiko 71 persen lebih rendah mengalami gangguan hati.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: