BANNER KPU
HONDA

Ini Cara Mudah Menjaga Kesehatan Ginjal Tanpa Minum Obat

Ini Cara Mudah Menjaga Kesehatan Ginjal Tanpa Minum Obat

Tanpa minum obat, ini cara mudah menjaga kesehatan ginjal. --freepik.com

Pasalnya, dengan olahraga teratur dapat membantu tubuh mengontrol tekanan darah, glukosa, dan kadar kolesterol.

Ketiganya komponen tersebut sangat penting untuk dikendalikan dalam mencegah penyakit ginjal.

BACA JUGA:Melihat Kepribadian dari Cara Memakai Jam Tangan, Kamu Tim Kanan atau Kiri?

Ada banyak jenis aktivitas fisik yang dapat dilakukan, seperti jalan santai, bersepeda, hingga menari.

Carilah olahraga yang membuat Anda merasa senang sekaligus menyehatkan bagi tubuh.

4. Tidak sembarang minum obat dan vitamin

Penggunaan obat yang terlalu sering dalam jumlah banyak, diketahui dapat merusak ginjal Anda.

Kondisi ini terjadi akibat ginjal berperan dalam pembuangan sisa-sisa obat dari dalam tubuh.

Obat-obatan seperti obat NSAID dan pencahar harus diminum sesuai dengan rekomendasi dokter demi menjaga kesehatan ginjal Anda.

BACA JUGA:Menarik! 6 Kepribadian Orang yang Suka Warna Hitam

Pasalnya, penyakit ginjal bisa muncul akibat dampak dari terlalu banyak minum obat-obatan diluar dari yang dianjurkan.

5. Berhenti merokok

Bagi para perokok aktif sudah saatnya untuk berhenti karena kandungan dalam rokok memang terbukti dapat merusak tubuh, termasuk fungsi ginjal.

Diketahui, zat beracun dari rokok yang masuk ke dalam tubuh bisa menghambat aliran darah.

Akibatnya, jantung menjadi bekerja lebih keras agar darah terpompa dan bisa meningkatkan risiko hipertensi yang menjadi penyebab sakit ginjal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: