Terjadi 56 Kasus Rabies di Mukomuko, Satu Ekor Anjing Positif Dibunuh Warga
Terjadi 56 Kasus Rabies di Mukomuko, Satu Ekor Anjing Positif Dibunuh Warga--Foto Antaranews.com
"Warga sudah lebih dahulu membunuh dan membuangnya sehingga kami tidak sempat membawa hewan ini untuk diperiksa," tambahnya.
Untuk stok vaksin anti rabies sendiri, Ruli Herlindo menyebutkan pihaknya masih memiliki stok yang cukup banyak.
BACA JUGA:Anti Lemot, Ini 7 Trik Ampuh Meningkatkan Kinerja HP Android
Sedikitnya masih ada sekitar 80 vial vaksin anti-rabies yang tersimpan di gudang.
Pihaknya juga sudah berkoordinasi dengan pemerintah provinsi terkait dengan persediaan dan kebutuhah vaksin anti-rabies di Mukomuko, jika seandainya nanti dibutuhkan tambahan stok vaksin.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: